Cute Black Pencil Kota Trenggalek ~ Pendidikan Dan Kebudayaan

Halaman

Rabu, 02 September 2015

Kota Trenggalek


Kabupaten Trenggalek adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur Indonesia. Kabupaten ini menempati wilayah seluas 1.205,22 km² yang dihuni oleh ±700.000 jiwa.[2] Letaknya di pesisir pantai selatan dan mempunyai batas wilayah sebelah utara dengan Kabupaten Ponorogo; sebelah timur dengan Kabupaten Tulungagung; sebelah selatan dengan Samudera Hindia ; dan sebelah barat dengan Kabupaten Pacitan.

Kabupaten Trenggalek juga memiliki beberapa budaya khas daerahnya dan makanan khas daerahnya seperti yg ada di bawah ini :






Budaya dan Makanan Khas

Tari Turangga Yaksa

 



Upacara Dam Bagong


Nasi Tiwul



 


0 komentar:

Posting Komentar